Membuat motion detector sederhana menggunakan arduino dan PIR motion sensor

Kali ini saya akan berbagi mengenai kegiatan belajar arduino yang sedang saya lakukan. Saya baru saja mencoba membuat motion detector sederhana. Berikut komponen yang saya gunakan:

Untuk membuat merangkai semua komponen tersebut, bisa melihat ilustrasi dibawah ini. Yang perlu diperhatikan adalah pemasangan kabel sensor jangan sampai tertukar karena memang di PCB tidak ada informasi mengenai kegunaan masing-masing pin, terutama untuk power source dan ground. Untuk input signal adalah pin tengah. Jika bingung bisa melihat skemanya di web ITEAD Studio.

PIR motion_bb

Untuk program yang harus diupload ke arduino bisa dilihat pada link github

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

You may use these HTML tags and attributes: <a href="" title=""> <abbr title=""> <acronym title=""> <b> <blockquote cite=""> <cite> <code> <del datetime=""> <em> <i> <q cite=""> <strike> <strong>